Ini Dia 5 Fitur WhatsApp yang Jarang diketahui Banyak Orang | MS Guild Indonesia - MS Guild

Baru!!

Indonesia.com

Rabu, 30 Mei 2018

Ini Dia 5 Fitur WhatsApp yang Jarang diketahui Banyak Orang | MS Guild Indonesia


Selamat pagi, siang, sore,  salam sejahtera untuk kita semua semoga selalu diberi kenikmatan dan anugerah oleh Tuhan YME sehingga kita dapat bertemu dan saling berbagi informasi mengenai berita-berita update yang akan admin berikan kepada anda, sang pembaca setia blog MS GUILD ini, sekedar informasi bahwa di blog MS GUILD ini tersedia berbagai macam informasi yang berkaitan dengan beberapa hal yang cukup menarik, seperti informasi mengenai teknologi, buku, film, anime, dan masih banyak lagi yang tentunya akan menambah wawasan mengenai hal tersebut.

            Kali ini admin Herm akan memberikan informasi tentang seputar hal yang sudah tertera di judul yaitu beberapa fitur salah satu aplikasi yang sangat terkenal dan cukup dikenal oleh banyak orang dari yang muda hingga lanjut usia yakni aplikasi social media Whats App(WA). Whats App merupakan aplikasi yang sudah banyak digunakan oleh banyak orang karena sangat membantu mereka dalam bekomunikasi. Kali ini saya akan menyajikan 5 fitur yang jarang di ketahui orang dan fitur tersebut cenderung di butuhkan oleh banyak penggunanya.

            Inilah lima di antaranya:

1. Menghapus pesan terkirim
Salah satu fitur baru dari WhatsApp ini dapat dipakai jika Anda salah mengirim pesan, tapi, hanya berlaku untuk pesan yang dikirim kurang dari 7 menit. Ketuk dan tahan pesan, pilih simbol hapus.

2. Batasi penggunaan data
Atur penggunaan data di aplikasi ini agar foto dan video yang dikirim tidak otomatis tidak terunduh. Fitur ini bisa diakses di Settings > Data Usage.


 3. Notifikasi khusus
Jika menunggu pesan dari orang yang spesial, agar Anda segera mengetahuinya, bedakan ringtone agr tidak tertukar dengan pesan-pesan lain yang masuk. Buka obrolan dari orang tersebut, ketuk namanya dan atur ringtone di Custom Notifications.

4. Tidak sempat membalas pesan
Jika mendapat pesan, namun, Anda belum sempat membalasnya, jangan khawatir obrolan akan tenggelam. Tekan agak lama percakapan dan pilih Mark Unread, akan muncul tanda hijau besar di sebalah kanan percakapan. Bagi pengguna iOS, geser percakapan ke kanan untuk mengaktifkan fitur ini.

5. Pin percakapan
Anda bisa menaruh tiga kontak penting agar mereka selalu berada di paling atas daftar percakapan WhatsApp. Caranya, cukup ketuk tanda pin setelah menekan lama percakapan yang diinginkan.

            Itulah kelima fitur-fitur yang mungkin anda belum tahu, semoga bermanfaat, kritik dan saran yang membangun sangat kami butuhkan untuk mengembangkan blog kami ini sekian selamat pagi, siang, sore, dan salam sejahtera, salam micin…..
loading...

#fitur wa#Whats App#Jarang diketahui WA#fitur Rahasia WA#RahasiaWA#Rahasia Whats App#MsGuild#30052018#WA



fitur whatsapp
fitur whatsapp plus
fitur tersembunyi whatsapp
fitur rahasia whatsapp
fitur mention whatsapp
fitur mention di whatsapp
fitur whatsapp terbaru
fitur whatsapp android
fitur fitur yang ada di whatsapp
fitur whatsapp yang baru
fitur whatsapp delete for everyone
fitur fitur tersembunyi whatsapp

Admin: Herman



Tidak ada komentar:

Posting Komentar